Rangkuman Tentang Newton

 
Rangkuman Tentang Newton

Rangkuman Tentang Newton

  • Hukum Newton 1 (Hukum Kelembaman ( F = 0 ))

“ Suatu benda yang diam akan tetap diam, dan suatu benda yang sedang bergerak lurus beraturan akan tetap bergerak lurus beraturan, kecuali bila ada gaya luar yang bekerja pada benda itu“.

  • Hukum II Newton

“Massa benda dipengaruhi oleh gaya luar yang berbanding terbalik dengan percepatan gerak benda tersebut“.

  • Hukum III Newton (Hukum aksi reaksi)

“Suatu benda mendapatkan gaya dikarenakan berinteraksi dengan benda yang lain“

Post a Comment

To be published, comments must be reviewed by the administrator.

Previous Post Next Post